Valentino Rossi dinobatkan sebagai pembalap motor terkaya didunia…

Bukan hal yang mudah untuk menjadi olah ragawan dengan gaji besar. Butuh konsistensi serta prestasi brilian. Selain prestasi…nama mereka harus bisa menjual dan mempunyai kharisma khusus sehingga mampu menggaet fans atau pengikut setia. Untuk masalah satu tersebut, tidak diragukan Valentino Rossi adalah pembalap roda dua teratas. Belum satupun era sekarang yang mampu menyamai doi….

Majalah Forbes memasukkan The Doctor sejajar dengan pembalap Formula 1 dalam hal gaji. Bahkan silegendaris Michel Schumacher mampu direcokin head to head dengan menempati posisi sama-sama 20. Begitu pula Fernando Alonso. SiSpanyol merupakan driver termahal saat ini…dan ternyata Rossi mampu membuntuti dibelakangnya. Tidak diragukan, sebagai racer….Valentino Rossi adalah pembalap dengan pembayaran termahal didunia….

So…..jika diklasifikasi dari seluruh atlit, The Doctor merangsek diposisi dua puluh. Mereka kudu mengakui keunggulan gaji atlit sepak bola, basket, golf, tenis dan tinju. Berikut daftar atlit terkaya didunia versi majalah Forbes…(iwb)

#1 Floyd Mayweather (boxer)

Total earnings: $85 million

Salary/winnings: $85 million

Endorsements: $0

#2 Manny Pacquiao (boxer)

Total earnings: $62 million

Salary/winnings: $56 million

Endorsements: $6 million

#3 Tiger Woods (golf)

Total earnings: $59.4 million

Salary/winnings: $4.4 million

Endorsements: $55 million

#4 LeBron James (basket)

Total earnings: $53 million

Salary/winnings: $13 million

Endorsements: $40 million

#5 Roger Federer (tennis)

Total earnings: $52.7 million

Salary/winnings: $7.7 million

Endorsements: $45 million

#6 Kobe Bryant (basket)

Total earnings: $52.3 million

Salary/winnings: $20.3 million

Endorsements: $32 million

#7 Phil Mickelson (golf)

Total earnings: $47.8 million

Salary/winnings: $4.8 million

Endorsements: $43 million

#8 David Beckham (football)

Total earnings: $46 million

Salary/winnings: $9 million

Endorsements: $37 million

#9 Cristiano Ronaldo (football)

Total earnings: $42.5 million

Salary/winnings: $20.5 million

Endorsements: $22 million

#10 Peyton Manning (American Football)

Total earnings: $42.4 million

Salary/winnings: $32.4 million

Endorsements: $10 million

#19 Fernando Alonso (F1)

Total earnings: $32 million

Salary/winnings: $29 million

Endorsements: $3 million

#20 Valentino Rossi (MotoGP)

Total earnings: $30 million

Salary/winnings: $17 million

Endorsements: $13 million

#20 Michael Schumacher (F1)

Total earnings: $30 million

Salary/winnings: $20 million

Endorsements: $10 million

33 thoughts on “Valentino Rossi dinobatkan sebagai pembalap motor terkaya didunia…

  1. 23. scnk (@scnk1) – Juni 24, 2012
    ROSSI: berterimakasihlah sama yamaha..
    mungkin uangmu 70% dari mereka
    ——————————————————
    YAMAHA: terimakasih Rossi, karna nama besarmu, sponsor berdatangan dan itu lebih dari cukup untuk membayar gajimu..

    Like

  2. ya lah secara rossi semua motor di coba nya,secara dia pembalap berkata jadi setiap motor pengen dia jadi pembawa,jadi orang berlomba2 bayar dia mahal deh…rossi mah orang nya PD secara dia punya penggemar bejibun

    Like

Leave a comment